Just another free Blogger theme

Sebuah kapal dinyatakan laik laut apabila telah memenuhi semua persyaratan yang telah ditetapkan oleh pemerintah. Persyaratan yang ditetapkan oleh pemerintah adalah kaitanya dengan, -            Keselamatan kapal. -            Pencegahan pencemaran dari kapal. -            Pengawakan...
ANNEX II Mengatur tentang pencegahan dan penanganan pencemaran cairan berbahaya dalam kemasan. Aktifitas discharge residue diatur dalam poin ini dengan jarak minimal 12 mil dari daratan trdekat. ANNEX III Mengatur tentang pencegahan dan penanganan pencemaran zat berbahaya dalam kemasan. Dalam poin ini diatur tentang standard kemasan, penandaan, idntifikasi penamaan, dokumentasi,...
Untuk menjamin kelancaran operasional kapal pada umumnya, pekerjaan perawatan menjadi syarat utama untuk memenuhi kelaiklautan kapal. Pekerjaan perawatan kapal yang dimaksudkan adalah kaitannya dengan perawatan konstruksi lambung, perawatan permesinan, perawatan peralatan dan perlengkapan penunjang operasional kapal.Pekerjaan perawatan diatas kapal. (Foto: Dokumentasi...
Konvensi MARPOL (marine pollution) adalah adalah konvensi internasional tentang pencegahan pencemaran di lingkungan laut yang disebabkan oleh operasional kapal dan/atau kecelakaan kapal. Konvensi MARPOL terdiri dari beberapa aturan yang memiliki tujuan utama untuk mencegah dan meminimalkan pencemaran lingkungan laut.Lingkungan laut yang harus dijaga dari resiko polusi....
Keterangan titik, 1.       Pelabuhan asal. Pada titik ini, engine st’by untuk persiapan keberangkatan. 2.       Outer buoy atau buoy terluar alur pelayaran. Titik ini adalah akhir proses manouver dan awal memasuki laut lepas. 3.       Outer buoy atau buoy terluar alur pelabuhan....
pH kepanjangan dari potential of hydrogen. Pengertian pH (atau derajat ke-asam-an) adalah nilai untuk mengidentifikasi ke-asam-an atau ke-basa-an suatu zat cair. Nilai derajat ke-asam-an diidentifikasi dari angka 1 sampai dengan angka 14. Semakin rendah nilai pH menyatakan semakin tinggi kadar asam. Demikian sebaliknya, semakin besar nilai pH menyatakan semakin tinggi...
Erosi dan korosi pada permukaan komponen purifier sama – sama memiliki efek deformatif yang akan mengakibatkan kerusakan permukaan logam. Efek dari erosi dan korosi harus diminimalkan untuk menghindari terganggunya fungsi purifikasi dan/atau kerusakan komponen yang lebih parah pada saat operasional. Erosi. Erosi terjadi karena adanya benturan atau tubrukan zat cair...
Penggunaan kertas gosok / amplas / sand papper menjadi sangat penting untuk menunjang pekerjaan diatas kapal. Tingkat halus dan kasarnya suatu amplas "sand papper" ditunjukkan dengan besarnya kecilnya angka yang tertera pada balik permukaan sisi gosoknya.Adapun rincian sebagai panduan nilai angkanya adalah sebagai berikut:1. Kasar ditunjukkan dengan angka 40 sampai...
Disc stack yang telah tersusun pada distributor selanjutnya dipasangkan pada disc bowl. Susunan disc bowl harus diikat kuat menggunakan lock ring yang terpasang pada bowl body.   1. Lock ring2. Bowl hood3. Bowl body4. Disc stackPosisi marking sejajar yang terpasang antara lock ring dengan bowl body.Gambar: Manual book purifier ALFA...